Cara Menghilangkan Bau Kaki

Posted by Unknown Sabtu, 15 November 2014 0 komentar
Cara Menghilangkan Bau Kaki. Kali ini saya akan berbagi pengalaman tentang cara menghilangkan bau kaki. Bau kaki tak sedap biasanya disebabkan akibat kurangnya menjaga kebersihan kaki. Terutama sehabis menggunakan sepatu dalam waktu yang cukup lama. Kaki jadi lembab dan jamur bisa berkembang biak. nah jamur ini yang biasanya menyebabkan atau menimbulkan bau tak sedap di kaki kita. Apalagi kalau sepatu kita basah makin parah sajalah bau kaki kalau tidak segera dibersihkan.

Makanya usahakan setiap kali sehabis memakai sepatu, segera bersihkan kaki anda. caranya bilas dengan air bersih. Kalau perlu cuci kaki dengan menggunakan sabun biar kuman kuman yang ada hilang. Jangan lupa juga untuk menjaga kebersihan sepatu anda. Jangan biarkan sepatu menjadi lembab. Jemur sepatu dimatahari biar kering dan bersih. lebih bagus lagi sepatu dibersihkan setiap minimal 1 kali seminggu atau lebih.

Cara Menghilangkan Bau Kaki bisa juga dengan merendam kaki dengan rebusan air daun sirih. Ini adalah cara tradisional untuk membersihkan kaki. Daun sirih mampu menghilangkan kuman dan menghilangkan bau tak sedap di kaki. Lakukan lah seminggu sekali saja dijamin masalah bau kaki anda akan hilang segera. Demikian pembahasan tentang Cara Menghilangkan Bau Kaki ini semoga bermanfaat.
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Cara Menghilangkan Bau Kaki
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://juragansantan.blogspot.com/2014/11/cara-menghilangkan-bau-kaki.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Cara Buat Email Di Google | Copyright of Juragan Santan.